Selamat Datang Di Blog Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) UPT Pendidikan Kecamatan Kencong Kabupaten Jember Propinsi Jawa Timur

Kamis, 03 Maret 2016

ANAK USIA 0-6 TAHUN JANGAN DIBEBANI BACA DAN TULIS

Anak Usia 0-6 Tahun Jangan Dibebani Baca-Tulis Jangan latah membebani anak usia 0-6 tahun untuk belajar baca, tulis, dan hitung. Apabila hal itu dipaksakan, kemungkinan akan terjadi penurunan minat belajar saat anak-anak tersebut beranjak remaja. Sebaiknya fokus saja untuk mengoptimalkan keterampilan berbahasa lewat kegiatan bermain.Pendidikan pada jenjang PAUD bukan sekadar soal kemampuan baca, tulis, dan hitung, melainkan terkait pemenuhan kebutuhan dasar anak. Kebutuhan tersebut mencakup rangsangan pendidikan, pembinaan moral dan emosional, serta kesehatan dan gizi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

==== Terima Kasih Atas Kunjungan Anda Pada Blog Kami, Semoga Bermanfaat ====